NANGGROE.MEDIA, JAGONG | Dengan kehadiran Babinsa sebagai dari kemanunggalan TNI bersama rakyat, TNI yang sebagai pertahanan negara, juga turut melaksanakan pendampingan di dalam negeri yaitu seperti di desa (masyarakat).
Serda Mastholih merupakan Babinsa Koramil 06 Jagong, Kodim 0106 Aceh Tengah melaksanakan kegiatan ketahanan pangan di Desa Paya Tungel, Kecamatan Jagong Jeget, Kabupaten Aceh Tengah. Kamis, 16 Oktober 2025.
Melalui ketahanan pangan ini, masyarakat juga ikut terbantu soal ketahanan pangan dengan kehadiran para Babinsa.
”Hari ini saya turun ke Desa, melaksanakan ketahan pangan di Desa binaan sebagai pendampingan,” ujar Serda Mastholih.
Komentar